Bagikan
0

Bacaan terkait

Hari Perempuan Sedunia merupakan perayaan untuk menyuarakan persamaan hak dengan lantang dan jelas “Hak perempuan adalah hak asasi manusia!” yang jatuh pada 8 Maret setiap tahunnya.

Tema Hari Perempuan Sedunia 2021 yaitu ‘Perempuan dalam Kepemimpinan: Mencapai Masa Depan yang Setara di Masa COVID-19′. Suara dan kontribusi perempuan harus menjadi inti rencana pemulihan nasional dan global dari pandemi COVID-19. Hal tersebut dapat dicapai dengan meningkatkan akses perempuan ke peran kepemimpinan.

Kesetaraan gender merupakan prioritas di CIFOR-ICRAF, dan merupakan tema lintas sektor melalui berbagai penelitian yang ada. Bersama para peneliti perempuan hebat CIFOR-ICRAF, Nining Liswanti dan Betha Lusiana, mari dengarkan suara dan pandangan mereka tentang bagaimana peran perempuan saat ini dan figur perempuan ideal dalam kepemimpinan.

https://soundcloud.com/cifor-forests/suara-perempuan-suara-dalam-kepemimpinan

Informasi lebih lanjut tentang topik ini hubungi Nining Liswanti di N.Liswanti@cgiar.org atau Betha Lusiana di B.Lusiana@cgiar.org.
Kebijakan Hak Cipta:
Kami persilahkan Anda untuk berbagi konten dari Berita Hutan, berlaku dalam kebijakan Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International (CC BY-NC-SA 4.0). Peraturan ini mengijinkan Anda mendistribusikan ulang materi dari Kabar Hutan untuk tujuan non-komersial. Sebaliknya, Anda diharuskan memberi kredit kepada Kabar Hutan sesuai dan link ke konten Kabar Hutan yang asli, memberitahu jika dilakukan perubahan, termasuk menyebarluaskan kontribusi Anda dengan lisensi Creative Commons yang sama. Anda harus memberi tahu Kabar Hutan jika Anda mengirim ulang, mencetak ulang atau menggunakan kembali materi kami dengan menghubungi forestsnews@cifor-icraf.org