Liputan Khusus

Reportase: Rancangan perda pemanfaatan kayu lokal kabupaten Berau

Legislator tidak ingin masyarakat bermasalah dengan kayu ilegal. Langkah menuju solusinya bisa disaksikan dalam reportase ini.
Bagikan
0

Bacaan terkait

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) kabupaten Berau berinisiatif merancang peraturan daerah (Perda) tentang pemanfaatan kayu lokal untuk mengurangi penggunaan kayu ilegal sekaligus menekan harga. CIFOR diundang untuk memberikan informasi ilmiah terkait latar belakang bahan diskusi bagi perancangan peraturan. Acara dengar pendapat ini dilakukan tanggal 15 Juni 2015 bertempat di ruang rapat utama kantor DPRD kabupaten Berau.

Kebijakan Hak Cipta:
Kami persilahkan Anda untuk berbagi konten dari Berita Hutan, berlaku dalam kebijakan Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International (CC BY-NC-SA 4.0). Peraturan ini mengijinkan Anda mendistribusikan ulang materi dari Kabar Hutan untuk tujuan non-komersial. Sebaliknya, Anda diharuskan memberi kredit kepada Kabar Hutan sesuai dan link ke konten Kabar Hutan yang asli, memberitahu jika dilakukan perubahan, termasuk menyebarluaskan kontribusi Anda dengan lisensi Creative Commons yang sama. Anda harus memberi tahu Kabar Hutan jika Anda mengirim ulang, mencetak ulang atau menggunakan kembali materi kami dengan menghubungi forestsnews@cifor-icraf.org